Mandiri Capital Indonesia

Bank Mandiri (BMRI) Selektif Investasi Startup

JAKARTA – PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. melalui Mandiri Capital Indonesia (MCI) akan terus melanjutkan investasinya di perusahaan rintisan (startup). Namun, investasi tersebut bakal dilakukan dengan sangat selektif dan hati-hati. Meski masih sebatas kabar, penutupan salah satu modal ventura korporasi asal Singapura menjadi pelajaran bagi emiten berkode saham BMRI itu. Corporate Secretary Bank Mandiri Rudi […]